Sunday, April 22, 2012

Bermainlah sepuasnya

Beberapa hari lalu saya bercerita bersama seorang teman kuliah,,,,

Ternyata benar,, seharusnya, ketika kita masih di bangku perkuliahan bersama teman-teman, kita menghabiskan lebih banyak waktu untuk bermain,,,

karena apa?
disadari atau tidak suatu saat ketika kita telah dipisahkan oleh kehidupan sosial masing-masing, kita akan menyadari, ternyata kita telah menghabiskan waktu hanya untuk sendiri dan memusingkan masalah masadepan,,,

seharusnya kita lebih banyak menghabiskan waktu itu untuk bermain, karena ketika kita telah lepas ke masyarakat, kita tidak akan memiliki cukup waktu lagi untuk menciptakan kenangan bersama teman2 kuliah,,,

benar, kenangan baru bisa di buat kemudian, tapi bukankah akan lebih baik kalo kita memiliki kenangan untuk dapat diceritakan untuk tetap menjalin komunikasi ketika kita telah kehilangan topik.

Ternyata benar, semakin banyak kita menghabiskan waktu bersama teman2, maka kita akan tetap bisa menjalin komunikasi dengan teman yang tidak setiap hari lagi kita temui.

 karena hanya kenangan yang bisa kita ceritakan dan tidak akan berubah walaupun rambutmu berubah putih

 jadi satu hal yang bisa kusarankan,,,,

"Bermainlah sepuasnya ketika masih sekolah dan kamu akan bahagia selamanya"
Free Frog 15 Cursors at www.totallyfreecursors.com